Table of Content

RF Online Update Level 80 Age of Patron

Persiapkanlah dirimu dan bangsamu untuk menghadapi perubahan di Planet Novus dengan pertempuran yang lebih dahsyat dan menantang di RF Online Indonesia dengan Update RF Online yang ketujuh : Age of Patron. Dengan update ini pertempuran kalian pastinya akan menjadi lebih menarik dan lebih heboh dari sebelumnya karena kamu akan dapat menikmati peta petualangan baru, sistem-sistem baru dan item-item baru.

Berikut ini detil informasi-informasi update Age of Patron :

Level Max : 80
Special Bangsa : High Gold MAU, New Siege Kit, Animus lv 81
Daily Quest Baru.
Item-item Baru.
Daerah baru untuk di jelajahi(Map Baru).
Monster-monster dan Pit Boss Baru.
Dungeon Battle Baru.

RF Online Update v4.15:

>>>>>>>>>>>>> AGE OF PATRON <<<<<<<<<<<<

- Update Max level 80
- Update Fitur Job special (MAU, Siege Kit, Item Animus)
- Update Map Baru
- Update Armor, Senjata, Trap, Tower baru (+Armor dewan lv 55)
- Update Quest Harian & Dungeon Quest
- Update NPC
- Update Fitur baru (Easy lock PVP/PVE, Item compare, dll)
.
Dengan kekuatan persenjataan yang dapat menghancurkan apapun, Accretia hadir dengan Siege Kit yang baru yang siap memusnahkan segala musuh di hadapannya

RACE ACC :
Update:
- Siege Kit level 70
- Shining Sonium Siege Kit (Launcher)
- Sniper Sonium Siege Kit (Launcher)
- Shining Magius Siege Kit (Flame Launcher)
- Sniper Magius Siege Kit (Fire)
- Perubahan Siege Kit level 55, 60 dan 65



RACE BELLATO :
Memiliki Massive Armor Unit (MAU) dengan 2 tipe yaitu Catapult dan Goliath kini hadir dengan kekuatan yang lebih dahsyat dan dilengkapi dengan Panzer Generator sehingga meningkatkan kekuatan MAU tersebut.

Update:
- MAU lv 70 (High Golden MAU)
- Curve Web Energy ->100
- Catapult -> Hit Area
- Defense ability meningkat
- Super Panzer Generator


RACE CORA:

Satu-satunya bangsa yang dapat memanggil Animus (Isis, Hecate, Paimon dan Inana) di mana Animus tersebut memiliki kemampuan masing-masing yang sangat cocok untuk segala kondisi di medan pertempuran.

Update:
- Max level Animus level 81 
- Paimon Taunt meningkat (provoke passive skill)
- Height of Communion Low
- Height of Communion Intermediate
- Height of Communion High





Post a Comment

thx commentnya :)
Post a Comment
[AD Display]